Assalamualaikm
Dear netter
Gambar ini adalah desain rumah yang saya ambil dari internet.
Bentuk rumahnya sederhana ..tersusun dari kubus2 modern....dengan warna natural....memberikan kesan minimalis sejuk...dan elegant....
Bangunan rumah ini mungkin ada sebagian yang menebak .....ini pasti di luar negeri....yaapppp anda betul
Knp jadi langsung ketebak..yaaahh karena bukan bentukan rumah yang tropis...
Saya selalu berharap apa bisa model rumah yang seperti ini bisa diterapkan di indonesia dengan iklim tropis lembab...dengan curah hujan yang cukup tinggi....?
Wuuuiiihhhh...ada beberapa poin saya kira.....bila model seperti ini diterapkan di indonesia
1. Bentuk atap yang flat...atau datar...biasanya dibuat dari beton...dan ini bila dipadukan dengan iklim kita...beton bisa menyerap panas. Maka utk lantai 2 akan terasa panas yang diakibatkan beton yang mudah menyimpan panas.
2. Bentuk yang kotak dan tidak terdapat atap tropis seperti pelana dan prisma...bisa mengakibatkan air hujan langsung terkena dinding sehingga bisa mengikis dinding maupun membuat kotor kaca.
Kemudian bila cuaca panas akan terkena langsung pada dinding dan jendela.....mengakibatkan cepat rapuh.
3. Kisi2 pada fasad harus menggunakan material yang tahan cuaca.
Dibeberapa tempat saya pernah melihat pengaplikasian desain rumah seperti ini...semoga semakin berkembang di indonesia...dengan memperhatikan unsur2 diatas.
Sukses semuanya....
Trims.semoga bermanfaat.
Tfq
Tidak ada komentar:
Posting Komentar