Selamat datang di tfq architects

Assalamualaikum
saya Taufiq Rahman ,ST, salam kenal, dalam blog ini saya ingin berbagi pengalaman, bertukan fikiran dan wawasan seputar dunia desain arsitektur dan interior, saling memberikan info saran dan kritik.
Dan juga terdapat tips trik seputar desain rumah, interior, renovasi rancang bangun.
Kami menerima jasa desain rancang dan bangun rumah dan interior, merenovasi, memperbaiki kerusakan rumah anda.
wassalam

Taufiq Rahman, ST.
(architect)
Office : Jln. ARS. Muhammad no.2 klandasan ulu rt.29 balikpapan kota, kalimantan timur
tlp/wa : 0812 1880 45 12, pin BB : 7DC4D2DF, web : www.tfqarchitects.blogspot.com, email : tfqabufaris@gmail.com,
fanpage : tfq architects, fb group : belajar arsitektur dan interior

Minggu, 10 Februari 2013

Tips membuat teras rumah yg baik...!!!

Atap teras yang menjorok keluar harus memiliki panjang minimal 120cm. Panjang atap untuk melindungi teras dari empias air huja dan sinar matahari langsung.
Desain Taman Teras Rumah 2011

Hendaknya langkan sebagai tempat duduk memperhatikan ketinggian dan jarak dudukannya. Tinggi langkan utk tempat duduk 45cm, sementara lebar 25 cm - 30 cm.

Agar nyaman, perhatikan tinggi dan lebar anak tangga menuju teras. Tinggi anak tangga minimal 18cm sd 20 cm. Lebar minimal 90cm.

Jika anda memasang lantai keramik secara diagonal, buatlah bingkai atau border keseluruhan lantai dengan keramik dari tipe berbeda. Bingkai akan membuat pola diagonal menjadi rapi.

Semoga bermanfaat bagii yang ingin merenovasi rumah, khususnya teras .

Kami menerima pembuatan renovasi, rancang bangun rumah, ruko, kantor, interior dan furnitur.
Kunjungi web kami 

Trims

Taufiq Rahman, ST
(Architect)
Blog.www.tfqarchitects.blogspot.com

Office ARS.Muhammad no 2 klandasan ulu balikpapan

Simp. 081218804512

Email. tfqabufaris@gmail.com
Ym. Taufiq_archits
Pin BB. 7C4ADF17
Sent from BlackBerry® on 3

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

gambar kerja lengkap